Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Corona Indonesia, Rabu (28/4): Tambah 5.241 Kasus, Zona Merah dan Oranye Juga Meningkat, Terus Pakai Masker

Muflika Nur Fuaddah - Rabu, 28 April 2021 | 18:23
Covid hari ini
Mirror

Covid hari ini

Suar.ID- Penambahan kasus baru corona di Indonesia masih tinggi.

Jadi, tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan agar terhindar dari penularan virus corona.

Melansir data satgas Covid-19, hingga Rabu (28/4) ada tambahan 5.241 kasus baru yang terinfeksi corona di Indonesia.

Sehingga total menjadi 1.657.035 kasus positif corona.

Baca Juga: Baim Wong Murka Semprot Kuli Bangunan usai 6 Bulan Habiskan Ratusan Juta Demi Bayar 39 Buruh, Pembangunan Rumahnya Malah Bermasalah: Kalau gak Kuat Bisa Rubuh, yang gak Selamat Pekerja di Sini!

Sementara itu, jumlah yang sembuh dari kasus corona bertambah 4.818 orang sehingga menjadi sebanyak 1.511.417 orang.

Sedangkan jumlah orang yang meninggal akibat virus corona di Indonesia bertambah 177 orang menjadi sebanyak 45.116 orang.

Lantaran masih tingginya tambahan kasus positif corona, pemerintah meminta masyarakat memiliki tanggung jawab yang tinggi dan kolektif untuk mematuhi protokol kesehatan.

Karena untuk menekan wabah corona, dimulai dari menekan angka penularan.

Baca Juga: Vegen Acni Diduga Singgung Kisruh Rumah Tangga Kapten Vincent dan Istrinya, Netizen: Seneng Kalau Ada Orang Habis Menyakiti Dapat Karma

Untuk itu, pemerintah menekankan pentingnya perilaku 5M yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, dan membatasi mobilitas.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x