"Anak pungut," jelas Andre.
Usai menyinggung soal anak pungut, Andre tampak menunjuk Ruben Onsu dan Betrand Peto.
"Kamu juga kan?" tanya Andre kepada Ruben Onsu.
Seolah sadar dengan kata-katanya, Andre pun buru-buru membalikkan keadaan.
Sebab pasca Andre tanpa sengaja berujar soal anak pungut dan menunjuk Ruben Onsu, raut wajah Betrand Peto berubah pilu.
"Ini anaknya kamu? Ini anakku," ujar Andre Taulany.
"Iya anak Aku," kata Ruben Onsu seraya merangkul Betrand.
Ekspresi Betrand Peto pun sontak menjadi perbincangan netizen.
"Kasian, langsung terdiam ga bisa ngomong apa-apa," komentar salah satu netizen.