--
Na Jung Sun bukanlah orang yang membongkar perselingkuhan suaminya, meski ia berniat melakukan itu.
Foto Sung Joon dan Yu Ri yang diambil paparazzi adalah ulah Bae Do Il.
Bae Do Il dijanjikan pekerjaan oleh Ha Tae Young jika berhasil mengungkap rahasia Park Sung Joon.
Namun tentu saja Ha Tae Young tak mau menerima orang seperti itu lagi.
Baca Juga: Sinopsis Drama Korea VIP Episode 13: Na Jung Sun Marah Besar
--
Park Sung Joon meminta maaf kepada Na Jung Sun atas skandalnya yang bocor dan telah menyusahkannya.
Jung Sun sudah tahu dari awal akan begitu.
--
Keesokan harinya, Na Jung Sun pergi mendatangi ibunya.
Sementara Park Sung Joon mengajari Yu Ri mengendarai mobil.