Follow Us

Gara-Gara Hindari Emak-Emak Naik Sepeda Motor, Mobil Patroli di Riau Tabrak Pagar Rumah Warga

Rina Wahyuhidayati - Senin, 04 Mei 2020 | 12:00
Mobil patroli Sabhara Polres Kepulauan Meranti, Riau, yang menabrak pagar rumah warga akibat hindari emak-emak bawa sepeda motor, Sabtu (2/5/2020).
(Dok. Istimewa)

Mobil patroli Sabhara Polres Kepulauan Meranti, Riau, yang menabrak pagar rumah warga akibat hindari emak-emak bawa sepeda motor, Sabtu (2/5/2020).

Suar.ID - Insiden kecelakaan yang menimpa mobil patroli mengejutkan warga.

Mobil patroli milik Satuan Sabhara Polres Kepulauan Meranti, Riau menabrak pagar rumah warga.

Peristiwa tersebut terjadi para Sabtu, 2 Mei 2020, sekitar pukul 10.00 WIB pagi.

Lokasinya berada di Jalan Nusa Indah, Kelurahan Selat Panjang, Kecamatan Tebing Tinggi.

Baca Juga: Inilah Video Detik-detik Seorang Pria Ditendang Begal Hingga Jatuh Terseret, Motornya Pun Bablas Dirampas, Begini Keterangan Polisi

Kecelakaan tersebut terjadi ketika pengemudi mobil patroli menghindari sepera motor yang dikendarai emak-emak.

Kasatlantas Polres Meranti AKP Teguh Wiyono menjelaskan kronologi lengkap kecelakaan tersebut.

AKP Teguh mnjelaskan, awalnya mobil patroli Sabhara Polres Meranti bergerak dari Jalan Nusa Indah menuju Jalan Kartini.

Baca Juga: Berharap Mendapat Makanan Malah Sampah yang Didapat, Begini Pengakuan Waria yang Kena Prank Youtuber Asal Bandung ini: Pas Dibuka, Lihat Isinya Sampah Sampai Batu, Sedihlah Pak!

Di tengah perjalanan kemudian terlihat sebuah sepeda motor becak galon air.

Motor becak tersebut sedang berhenti di sebelah kanan jalan.

Posisi motor becak saat itu sedikit ke tengah dari arah kedatangan mobil patroli polisi.

Source : Kompas.com

Editor : Rina Wahyuhidayati

Baca Lainnya

Latest