Follow Us

Senewen karena Dapur Anda Bau Banget? Ahli Ini Buka-bukaan Soal Cara Jitu Mengatasinya, Nomor 5 Jangan Sampai Kelupaan Ya...

Moh. Habib Asyhad - Jumat, 13 Maret 2020 | 11:34
Begini cara supaya dapur tidak bau dan tetap bersih.
monstaah

Begini cara supaya dapur tidak bau dan tetap bersih.

Suar.ID - Pernah enggak sih mendapati dapur kita, yang seharusnya jadi tempat paling nyaman, bau banget?

Kalau pernah, bisa jadi itu disebabkan oleh cara kita menata dapur yang kurang tepat.

Harap dicatat baik- baik, kesalahan cara menata dapur bisa membuat ruangan ini menjadi tidak sehat.

Dapur menjadi pengap, beraroma tidak sedap, dan terlihat suram akibat tak menerapkan cara menata dapur dengan tepat.

Selain itu, aktivitas memasak dan mencuci piring juga menjadi tak nyaman.

Baik sisa makanan atau peralatan kotor bisa mengganggu pemandangan dan mengundang bakteri tak baik di dapur.

Kali ini #Berbagi iDEA akan memberi tip jitu lima cara menata dapur agar tetap rapi dan bersih.

1. Simpan peralatan masak di dinding

Agar dapur tidak sempit, kamu bisa memanfaatkan dinding kosong sebagai tempat untuk menyimpan peralatan masak.

Cuci peralatan masakmu dan segera gantung di dinding.

Kamu bisa menggunakan paku sebagai kaitannya atau bisa juga menggunakan gantungan.

Editor : Moh. Habib Asyhad

Baca Lainnya

Latest