Follow Us

Nggak Ada Urusannya dengan Dunia Mistik, Ibu Ini Berhasil 'Bertemu' Lagi dengan Putrinya yang Sudah Meninggal Menggunakan Alat Ini, Sampai Nangis-Nangis si Ibu

Rina Wahyuhidayati - Senin, 10 Februari 2020 | 19:00
ilustrasi
freepik

ilustrasi

Di zaman serba canggih ini tentu sudah banyak yang mengetahui tentang Virtual Reality (VR).

VR yang semula diciptakan untuk hiburan nyatanya telah berkembang jauh melampaui itu.

VR khusus ini dikembangkan selama lebih dari delapan bulan oleh tim produksi khusus.

Baca Juga: Dibandingkan Netizen dengan Mulan Jameela, Begini Respon Menohok Maia Estianty: Thank You...

Lingkungan virtual diciptakan di mana Ji-sung dapat dibawa bersama dengan mendiang putrinya sekali lagi.

Karakter virtual dibuat berdasarkan mirip dengan anak perempuan Ji-sung.

Melalui teknologi VR tersebut, Ji-sung 'dibawa' untuk berjumpa kembali dengan putri kecilnya.

Dalam film dokumenter yang disiarkan Munhwa Broadcasting Corporation (MBC), terlihat sebuah klip momen haru ketika Ji-sung memasang sarung tangan dan kacamata.

Dengan menganakan kacamata VR, Ji-sung berinteraksi dengan dunia maya.

Dalam kutipan berdurasi 44 detik yang diunggah ke YouTube, Ji-sung terlihat mengenakan kacamata VR.

Baca Juga: Libatkan Putra Keduanya untuk Sindir Sajad Ukra, Anak Nikita Mirzani Bilang Begini saat Ditanya Keberadaan Ayahnya

Serta sebuah sarung tangan yang akan membantunya berinteraksi dengan lingkungan virtual.

Source : MBC

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest