5. Leo
Kamu akan menyelesaikan tugas dengan berani.
Kamu akan bersabar menunggu hasilnya.
Kamu juga akan mengulang tugas yang kurang sesuai harapan.
Sikapmu ini membuatmu tak perlu merisaukan apapun!
6. Virgo
Lebih terbuka pada orang yang kamu cintai tentang hal apa yang kamu suka dan benci penting untuk dilakukan.
Kamu akan sangat energik.
Kamu juga disarankan untuk menghormati adat dan tradisi.
7. Libra