Follow Us

Viral Foto Retakan Panjang di Permukaan Laut Disertai Keterangan yang Nakut-nakuti akan Ada Gempa Dahsyat di Pulau Jawa, Pakai Catut Nama LIPI

Moh. Habib Asyhad - Kamis, 26 Desember 2019 | 08:15
Viral postingan yang memperlihatkan retakan panjang di permukaan laut, disebut tanda akan datang gempa besar di Pulau Jawa.
Facebook

Viral postingan yang memperlihatkan retakan panjang di permukaan laut, disebut tanda akan datang gempa besar di Pulau Jawa.

Hal ini sudah berulangkali disampaikan oleh BMKG.

"Sampai saat ini belum ada negara dengan teknologi apapun yang mampu memprediksi kapan, dimana dan berapa kekuatan gempa bumi yang akan terjadi secara tepat hari dan tanggalnya," ucap Daryono.

"Maka jangan pernah percaya ramalan dan prediksi gempa bumi. Mohon masyarakat agar mengabaikan berita hoaks tersebut dan tak ikut menyebarkannya," lanjutnya.

Oleh Facebook sendiri, postingan tersebut saat ini sudah dikategorikan sebagai berita hoax.

Postingan retakan panjang di laut yang disebut sebagai tanda-tanda akan ada gempa besar masuk kategori hoax.
Facebook

Postingan retakan panjang di laut yang disebut sebagai tanda-tanda akan ada gempa besar masuk kategori hoax.

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest