Follow Us

Berbulan-bulan Parkir di Bandara, Mobil Ini Kena Tagihan hingga Puluhan Juta, Pihak Bandara: Bisa Saja Tarifnya Seharga Mobil!

Khaerunisa - Sabtu, 14 Desember 2019 | 21:00
(ilustrasi) parkir mobil
Freepik

(ilustrasi) parkir mobil

Jika motor sebelumnya telah terparkir di sana selama 4 bulan, maka mobil tersebut lebih lama lagi.

Menurut Usman, dari data parkir tercatat mobil tersebut sudah terparkir di bandara Adi Sumarmo selama setengah tahun alias 6 bulan di bandara.

(ilustrasi) bandara
Freepik

(ilustrasi) bandara

Bahkan, tarifnya sudah mencapai nominal puluhan juta.

Baca Juga: Semua Borok Ari Askhara Terbongkar, Sosok Ini Juga Blak-blakan Soal Manipulasi Laporan Keuangan Garuda, Memang Sudah Lama Bermasalah

"Saat ini tarifnya sudah sampai Rp 10 Juta," kata Usman.

Bahkan, Usman mengatakan jika tak juga diambil oleh sang pemilik, maka tarifnya bisa saja seharga mobil.

"Bisa saja tarifnya seharga mobilnya," katanya.

Selain itu, ia pun menyampaikan kekhawatirannya soal penyebab terparkirnya mobil tersebut selama berbulan-bulan..

Baca Juga: Suka Datangi Pesta Orang-orang Tajir Melintir dan Mengaku Sosialita Kelas Atas, Ternyata Wanita Indonesia Ini Punya Maksud Lain, Kini Jadi Buronan

"Kami sudah melaporkan kepada pihak Lanud Adi Soemarmo, takutnya itu mobil curian.

Sementara itu untuk motor yang terparkir selama 4 bulan, telah diketahui alasan sang pemilik meninggalkannya di bandara.

Source : Kompas.com

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest