Asty pun kembali menunjukkan ekspresi terkejutnya.
"Berupa guna-guna sih, bukan santet," kata Roy.
"Jadi bikin kamu redup, bikin kamu, nakut-nakutin kamu juga supaya kamu takut. Padahal, sebenernya ngga ada efeknya tuh sama sekali," sambung Roy.
"Jadi dikirimin ini sebagai kaya teror," pungkas Roy.
Baca Juga: Tafsir Mimpi Burung Gagak Menurut Primbon, Benarkah Pertanda Buruk?