Follow Us

Orang Indonesia Dibuat Kebingungan dengan Kemasan Indomie di Negara Kroasia, Konsep Kemasannya Diliuar Nalar!

Adrie P. Saputra - Sabtu, 07 Desember 2019 | 13:00
Kemasan Indomie di Kroasia.
Quora | Tribunnews

Kemasan Indomie di Kroasia.

Seorang wanita bernama Sherly Budiman di situs Quora membagikan pengalamannya terkait produk ini.

Dia bersekolah di sekolah Internasional di mana murid-muridnya berasal dari seluruh negara.

Pada suatu waktu, mereka berencana untuk mengadakan "noodle party" (pesta mie instan), jadi mereka membawa mie instan dari negara masing-masing.

Kebetulan, salah satu teman Sherly berasal dari Nigeria dan betapa terkejutnya dia ketika yang dibawa temannya adalah Indomie.

Berikut hasil jepretan Sherly:

Baca Juga: Sungguh Menjijikkan, Youtuber Asal Indonesia ini Makan Indomie dengan Tambahan Kecoa: Kayak Udang, Enak!

Indomie dari berbagai negara.
Quora

Indomie dari berbagai negara.

Mereka memasak tiga macam mie instan yaitu Indomie goreng dari Indonesia, Indomie dari Nigeria dan Shin Ramyun dari Korea.

Berikut ini adalah hasil masakannya:

Hasil masakan Sherly.
Quora

Hasil masakan Sherly.

Untuk warnanya, bisa dilihat bahwa Indomie dari Indonesia cenderung lebih berwarna dibandingkan Indomie dari Nigeria.

Menurutnya, itu mungkin karena milik temannya waktu itu Indomie rasa ayam, bukan Indomie goreng.

Source : quora, TribunStyle

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest