Suar.ID -Marah adalah emosi yang bisa dilakukan semua orang.
Namun, saat kamu melihat kemarahan pada zodiak ini, mungkin akan membuatmu bak di neraka.
Mereka begitu menakutkan saat marah.
Bahkan, hanya dengan tatapan mata saja mereka sudah bisa membuat nyalimu ciut.
Baca Juga: 5 Zodiak Ini Paling Jago Menjaga Perdamaian, Mereka adalah Sosok Penengah yang Bisa Diandalkan!
Bersiap-siaplah jika kebetulan kamu berhadapan dengan mereka yang sedang marah.
Atau sebaiknya kalau bisa, hindari saja mereka di saat-saat seperti itu.
Siapa saja?
Berikut 4 zodiak paling menakutkan saat marah, dilansir Suar.ID dari Yourtango.com:
Baca Juga: 6 Zodiak Ini Terkenal Punya Manajemen Waktu Paling Buruk, Yuk Belajar Lebih Menghargai Waktu!
1. Aries
Aries selalu suka melakukan sesuatu dengan caranya.