Jadi, tidak mungkin seorang CEO digantikan oleh robot.
Sebaliknya, lebih mungkin bila robot-robot tersebut bekerja di bawah naungan dan arahan CEO.
Baca Juga: Viral Video Wanita Nekat Masuk ke Kandang Singa, Ini Hal Tragis yang Terjadi Setelahnya
2. Software developer (Pengembang piranti lunak)
Ilustrasi robot AI yang diciptakan oleh software developer.
Software developer tentu tidak mungkin digantikan oleh robot, karena merekalah yang justru harus berpikir keras dalam menciptakan robotguna bekerja bagi kebutuhanmanusia.
Saat robot tersebut selesai diciptakan,pemeliharaan dari kerusakan juga harus dilakukan paradeveloperitu.
Intinya, tak akan ada robot tanpa penciptanya.
3. Penulis
Ilustrasi Penulis.
Penulis memiliki tugas yang tidak mungkin tergantikan oleh robot,karena harus menciptakan ide dan membuat bahan tulisan asli.