Follow Us

Ayam Cemani, dari Syarat Ritual Gaib hingga Dianggap sebagai Pembawa Sial

Aditya Eriza Fahmi - Kamis, 25 Juli 2019 | 19:43
Mitos Sekitar Ayam Cemani, Benarkah Memiliki Kekuatan Magis?
Pixabay

Mitos Sekitar Ayam Cemani, Benarkah Memiliki Kekuatan Magis?

Suar.ID - Ada berbagai mitos yang beredar di masyarakat Indonesia.

Salah satu diantaranya adalah mitos mengenai ayam cemani.

Menurut mitosnya ayam ini dipercaya memiliki kekuatan magis tersendiri.

Ayam cemani adalah ayam yang semua bagian tubuhnya berwarna hitam.

Baca Juga: Video Viral Turis Arab Saudi Usir Warga Lokal Berenang di Pantai Depan Vilanya, Begini Nasibnya Sekarang

Bahkan darah dan dagingnya pun juga berwarna hitam.

Mitosnya ayam cemani ini sering dikaitan dengan hal-hal yang berbau magis.

Lalu apa saja mitos yang beredar mengenai ayam cemani ini?

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa mitos mengenai ayam cemani.

Baca Juga: Viral Video Polisi Hentikan Mobil yang Tak Mau Ditilang Sampai Bertahan di Kap Depan Laiknya Film Hollywood

1. Sebagai syarat melakukan ritual gaib

Editor : Moh. Habib Asyhad

Baca Lainnya

Latest