"Masih sulit berkomunikasi juga karena banyak alat, dan harus steril ya. Tapi dalam kondisi sadar," jelas Kokom.
Sebelumnya, kondisi Arifin Ilham padahal masih stabil dan diprediksi bisa pulang sebelum lebaran.
"Seminggu kemarin tuh ustad sehat sekali kondisinya alhamdulillah baik. Dan memang rencana lebaran pulang ke indonesia seminggu sebelum lebaran dia udah balik sudah kita bicarakan semua," tukas Kokom.
Baca Juga: Raisa, Kendaraan Taktis yang 'Nyanyiannya' Bisa Bikin Mual Turut Diterjunkan pada Aksi 22 Mei