Follow Us

Burj Khalifa, Gedung Pencakar Langit yang Punya Tiga Zona Waktu Puasa

Rina Wahyuhidayati - Sabtu, 11 Mei 2019 | 14:41
Burj Khalifa
Instagram/@burjkhalifa

Burj Khalifa

Baca Juga : Walau Beda Agama, Nadine Chandrawinata Tak Lupa Ucapkan Selamat Berpuasa untuk Suaminya Dimas Anggara

Thomas berkata bahwa setiap naik 100 meter, waktu Maghrib akan bertambah satu menit. Sebab, semakin tinggi Anda berada, ufuk pun terlihat semakin rendah.

Kalau waktu Maghrib semakin tinggi semakin lama, kebalikannya terjadi saat sahur.

Untuk waktu sahur, semakin tinggi lantainya, semakin cepat waktu sahurnya. Hal ini disebabkan di lantai yang tinggi, fajarnya akan datang lebih awal.

Burj Khalifa
viator.com

Burj Khalifa

Kesimpulannya, semakin tinggi lantainya, semakin panjang waktu puasanya dan semakin cepat waktu sahurnya.

Apakah di Indonesia hal ini juga berlaku? Jawabannya adalah tidak. Sebab, tidak ada gedung yang tingginya sama seperti Burj Khalifa di Indonesia. (Ade S)

Artikel ini pernah tayang sebelumnya di Intisari dengan judul Punya 3 Zona Waktu Puasa, Burj Khalifa Jadi Bukti Bahwa Bumi Bulat

Baca Juga : Saking Antusiasnya Sambut Puasa, Warga Sampai Salat Tarawih di Jembatan Penyeberangan karena Masjid Enggak Muat

Source : intisari

Editor : Rina Wahyuhidayati

Baca Lainnya

Latest