Tangkap layar CURHATAN MUSDALIFAH DAN FADEL
Ussy juga menyayangkan karena orang-orang hanya melihat Fadel dengan pandangan negatif.
"Ini yang nggak dilihat sama kamera atau orang ya, karena orang kan melihatnya, wah ini pasti cuma mau hartanya aja, itu pasti netizen mikir begitu, padahal aku melihat dengan mataku sendiri, loh," sambung Ussy Sulistiawaty.
"Tapi memang pasti orang melihatnya hanya dari sisi negatifnya," pungkasnya.
Selama ini banyak tudingan negatif dilayangkan kepada Fadel Islami atas keputusannya menikahi janda kaya Muzdalifah.
Tak sedikit yang menuding Fadel Islami menikahi Muzdalifah hanya karena harta.
Baca Juga : Viral Foto Lawas Kak Seto Salami 2 Bocah SD: Mereka Rupanya Kini Menjadi Penyanyi Papan Atas Indonesia!