Suar.ID -Layaknya film-film Hollywood berlatar Las Vegas, pria ini berprofesi sebagai pejudi profesional.
Karena di Indonesia pada umumnya praktik judi merupakan hal yang ilegal, prestasi pria ini di meja judi tak banyak disorot.
JohnJuandaadalah seorang raja judi asalMedanyang berhasil jadi juara judipokerdi Amerika Serikat.
Bagi pria asalMedanyang pernah menjadi ikon poker dunia tersebut, judi bisa jadi profesi bila dilakukan dengan profesional dan menjadi profesi menjanjikan.
Baca Juga : Polisi Spanyol Kebingungan, Dalam Sebulan Terjadi 2 Kasus Pria dengan Organ Intim Termutilasi
Baca Juga : Detik-detik Mengerikan Ketika Seorang Pesenam Mematahkan Kedua Kakinya Saat Kompetisi
Sebenarnya, namaJohn Juandapada tahun 2014 lalu pernah menjadi pembicaraan hangat lantaran prestasinya menjuarai World Series of Poker (WSOP).
Menurut Pokernews.com, JohnJuanda tak hanya sekali menjuarai WSOP, tapi sudah lima kali, yaitu pada tahun 2002, 2003, 2008, 2011, dan terakhir 2014.
Dari prestasinya menjuarai lima kali WSOP, John Juanda mendapatkan hadiah total USD 2.330.926 atau sekitar Rp 28 milliar.
Kuliah S2 di Seattle University