Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Uang Ayah 9 Anak Ini Telah Dicuri, Hal yang Dilakukan Si Pencopet Ini Justru Membuatnya Ikhlas

Nieko Octavi Septiana - Selasa, 05 Maret 2019 | 19:45
Ilustrasi pencuri dompet.
SafeBee

Ilustrasi pencuri dompet.

Suar.ID – Tidak ada orang yang rela jika uang yang didapat dari kerja kerasnya dicuri.

Tapi bagaimana jika kamu tahu uangmu yang dicuri digunakan untuk hal yang bermanfaat atau memang karena keperluan mendesak?

Tindakan pencuri-pencuri yang di luar dugaan ini mungkin dapat membuatmu melupakan kekesalanmu.

Dilansir dari LAD Bible pada Senin (4/3/2019), seorang pria bernama Victor Molina menceritakan pengalamannya yang aneh sekaligus mengharukan.

Baca Juga : Waduh, Uang Pensiun Kakek Rp 84 Juta Ludes Dihabiskan Cucunya untuk Memberikan Tips kepada 'Live-Streamer' Cantik!

Pada suatu hari dompetnya telah dicuri di Casilda, Santa Fe, Argentina, dan kehilangan kurang dari 10 Pound sterling (Rp 180 ribu).

Dompetnya kemudian ‘dikembalikan’ oleh si pencopet di sebuah stasiun radio. Menurut karyawan yang bekerja disana, masih terdapat identitas pemiliknya sehingga bisa dikembalikan.

Baca Juga : Chika Jessica Bantah Dirinya Terlibat Kasus Dengan Andi Arief: 'Alhamdulillah Akutuh saat Ini Lagi di Rumah'

Yang membuat heran adalah dompet itu dikembalikan beserta sebuah catatan permintaan maaf.

Dalam catatan itu, si pencuri mengaku mengambil uang Victor Molina karena terpaksa.

Surat permintaan maaf dari pencuri karena telah mengambil uang dalam dompet Victor Molina.
CEN via LAD Bible

Surat permintaan maaf dari pencuri karena telah mengambil uang dalam dompet Victor Molina.

Source :LAD BIBLE

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x