Follow Us

8 Fakta terkait Penutupan Taman Nasional Komodo Selama 1 Tahun, Kondisi Komodo Kurus dan Memprihatinkan

Suar.id - Rabu, 23 Januari 2019 | 15:20
komodo
Kompas.com

komodo

"Saya minta Direktur Jenderal (Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem/KSDAE) memeriksa, karena pertama, otoritas tentang kawasan konservasi itu sepenuhnya ada di pusat," ujarnya.

"Jadi, kalau pemerintah daerah punya gagasan, nanti kami diskusikan, lalu kami akan lihat inti-intinya apa yang dipersoalkan," kata Siti Nurbaya.

Siti Nurbaya mengatakan, pertemuan untuk mendiskusikan hal tersebut bersama dengan pemerintah Nusa Tenggara Timur diharapkan bisa dilakukan pekan ini.

"(Rencana) minggu ini. Saya sudah minta Direktur Jenderal (KSDAE) dari hari Jumat," katanya.

Artikel ini telah tayang di Tribunstyle.com dengan judul 8 Fakta Rencana Penutupan Taman Nasional Komodo Selama Setahun, Komodo Makin Kurus!

Baca Juga : Kisah Mercusuar yang Justru Terkenal Karena Banyak Menenggelamkan Kapal daripada Menyelamatkannya

Source : TribunStyle

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest