Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dua Ekor Hiu Tutul Menepi di Dermaga Pelabuhan Merak Setelah Tsunami Banten, Spekulasi pun Bermunculan

Moh. Habib Asyhad - Minggu, 23 Desember 2018 | 19:56
Hiu tutul muncul di dekat Pelabuhan Merak, Banten.
Instagram @igers.banten

Hiu tutul muncul di dekat Pelabuhan Merak, Banten.

Spesimen terbesar yang dapat diverifikasi adalah yang tertangkap pada 11 November 1947, di Karachi, Pakistan.

Hiu tutul Pakistan itu panjangnya mencapai 12,65 meter dan berat 21,5 ton.

Habitat hiu tutul adalah semua lautan tropis dan ugahari yang bersuhu hangat.

Ikan ini diketahui beruaya setiap musim semi ke wilayah paparan benuah di pesisir Australia bagian barat.

Walau biasa hidup di di tengah samudera luas, secara musiman terlihat adanya kelompok-kelompok geger lintang yang mencari makanan di sekitar pesisir benua.

Misalnya di Australia barat itu, di Afrika Selatan (pantai selatan dan timur), Belize, Filipina, India, Indonesia, dan beberapa tempat lain.

Wilayah jelajahnya pada umumnya tidak melewati lintang 30°, utara maupun selatan.

Cucut ini diketahui mampu menyelam hingga kedalaman 1.286 meter dan tergolong ikan yang bermigrasi.

Baca Juga : Cerita Ifan Seventeen Terombang-ambing di Tengah Laut Hampir 2 Jam Setelah Diterjang Tsunami Banten

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x