Kerap Wara-wiri Bareng Band-nya di TV, Rupanya Vokalis Satu ini Sempat Bangkrut Hingga Uang yang Tersisa Tinggal Rp 2 Juta: Aku Nangis

Sabtu, 18 September 2021 | 12:03
dok.TribunnewsMaker

Charly Van Houten

Suar.ID - Anda mungkin tak asing dengan sosok musisi Charly Van Houten.

Ya, sosok Charly Van Houten ini sering kali wara-wiri di TV dan manggung bareng band-nya ST12 atau Setia Band.

Kala itu pun sosoknya begitu diidolakan oleh berbagai kalangan mulai dari remaja hingga dewasa.

Charly ini pun memiliki banyak fans setia dan selalu mengelu-elukannya.

Sayangnya, kini Charly ini sudah tak lagi eksis di layar kaca.

Baca Juga: Dikabarkan Lakukan KDRT dengan Lempar Barbel ke Jonathan Frizzy, Reaksi Dhena Devanka Langsung jadi Sorotan: Kalau Dia Merasa Dirugikan, ya nggak Apa-apa

Lalu bagaimanakah kabarnya kini?

Usut punya usut, Charly ini ternyata masih berkecimpung di dunia tarik suara.

Meski lama tak terlihat di TV, ia pun tetap aktif di Instagram dan YouTube.

Dilansir Tribunnewsmaker.com, ia pun memiliki kanal YouTube CHARLY VANHOUTTEN57 dengan 433 ribu subscribers.

Bahkan, Charly ini sering kali mengunggah video cover lagu baik lagunya sendiri maupun penyanyi lain.

Baca Juga: Tanggung Malu Kiwil Hobi Poligami, Anak Rohimah Ogah Ikuti Ayahnya: Aku gak akan Mau jadi Kayak Gitu

Sebagai seorang musisi, jadwal manggungnya ini pun berkurang, Charly ini akhirnya mencoba merintis bisnis di masa pandemi.

Ia pun berbisis dibantu dengan sang istri.

Diketahui, musisi 41 tahun ini pun mempercayakan pada sang istri, Shinta Regina untuk mengelola uangnya.

Hal ini pun dibeberkan langsung oleh Charly dalam video yang diunggah di YouTube Anang Hermansyah, Ngobrol Asix.

YouTube/NGOBROL ASIX
YouTube/NGOBROL ASIX

Charly Van Houtten menceritakan masa-masa sulitnya pada Anang Hermansyah

Pada video ini, Charly pun menceritakan masa kesulitannya.

Baca Juga: Masih Banyak Wanita yang Keliru, Ternyata Kebiasaan Ini Jadi Pemicu Keputihan, Beberapa Hal Berikut Ini Bisa Jadi Cara untuk Mengatasinya

Bahkan, ia pun pernah tak memiliki uang, tapi tiap hendak membayar makanan, selalu ada saja uang di ATM-nya.

"Aku sering mau kemana, nggak ada uang, tapi ya kesitu aja.

"Tiba-tiba pas mau bayar ada saja di ATM," kata Charly.

Dikarenakan kerap kali dapat rejeki tak terduga, Charly ini pun kerap kali disangak melakukan hal mistis yaitu pesugihan.

Ia yang sering mendadak punya uang ini bikin teman-temannya heran.

Baca Juga: Sungguh Tragis! Remaja 14 Tahun di Banyumas Alami Trauma Berat Setelah Dirudapaksa Ayah dan Kakak Kandung Sendiri Selama 3 Tahun Terakhir

"Banyak teman-teman menyangka aku itu pesugihan," kata Charly sembari tertawa.

Sempat bangkrut

Tak banyak yang tahu kalau Charly ini rupanya sempat bangkrut dan uang yang tersisa cuma Rp 2 juta.

Pada Anang, Charly ini pun mencerityakan momen pilunya ini.

Ia bahkan sampai akui sampai tak bisa pulang kampung di momen Idul Fitri.

Sampai-sampai Charly ini terpaksa harus meminjam mobil.

Baca Juga: Astaga Jarum Timbangan Makin ke Kanan! Simak Beberapa Cara Mengatasi Kecanduan Ngemil Biar Berat Badanmu Lebih Terkontrol!

"Mobil gak ada semua. Akhirnya aku pinjam ke teman, terus sampai pinjam ke kang Dedy. Kang ada mobil gak? pakai aja tuh mobil. Tau gak, itu mobil pemerintahnya yang ada Nyi Roro Kidul-nya," kata Charly, masih dikutip dari sumber yang sama.

"Jadi satu pinjam ke Imong Black ID. Lu bawa aja bro. Aku alasannya kan gue gak cukup barang nih," ungkap Charly Van Houten lagi.

Momen yang terjadi pada 2015 ini, Charly ini pun tak menceritakan pada keluarganya.

YouTube/NGOBROL ASIX
YouTube/NGOBROL ASIX

Charly Van Houtten menceritakan masa-masa sulitnya pada Anang Hermansyah

Saat lebaran, ia pun sedih tak bisa bagi-bagi uang ke saudaranya seperti biasanya.

Ia pun sampai diam dan menangis memikirkan hal ini.

Baca Juga: Masih Jarang Diketahui, Ternyata Begini Makna Mitos Kedutan di Punggung Tangan Kiri yang Perlu Kita Waspadai Jika Terjadi di Diri Kita!

Ayah Charly ini pun sempat curiga hingga menanyakan apa anaknya ini sedang mengalami kesulitan ekonomi.

Namun, Charly ini pun enggan untuk mengungkapkannya.

Di waktu bersamaan, sang ayah ini pun meminta ditambah uang untuk membeli mobil.

"Ly, kalau punya rejeki ini mah tambahin itu, bapak teh yang mobil pick-up gitu, bapak teh pengen mobil pick-up, bapak teh punya uang Rp 40 juta," pinta ayah Charly Van Houten saat itu.

Baca Juga: Sering Digunakan untuk Membuat Adonan Kue, Rupanya Baking Soda Bisa Digunakan Untuk Mengusir Tikus dari Rumah, Begini Cara Menggunakannya, Mudah Banget!

Ia pun meminta uang tersebut dengan iming-iming akan ditambahkan.

Dari uang Rp 40 juta ini, Charly ini akhirnya bisa berbagi ke istri, orangtua, dan saudara di momen lebaran ini.

"Di situ aku bagi-bagi udah, Alhamdulilah aku nangis di situ," timpal Charly Van Houten.

Meski begitu, usai seminggu berlalu, Charly ini pun akhirnya membelikan mobil untuk ayahnya dari rejeki yang tetiba menghampirinya.

Baca Juga: Masyarakat Indonesia Auto Bangga, Kini Komandan Batalyon KKB Papua ini Akhirnya Tewas Di Tangan TNI dalam Baku Tembak di Distrik Kiworok

Editor : Aditya Eriza Fahmi

Sumber : YouTube, Tribunnewsmaker.com

Baca Lainnya