Raul Lemos Sempat Dikabarkan Cekik Wartawan usai Emosi Dicecar Pertanyaan soal Perselingkuhan, Krisdayanti Akhirnya Buka Suara

Senin, 21 Juni 2021 | 07:39
IG @raullemos06

Raul Lemos sempat emosi ke wartawan, Krisdayanti buka suara.

Suar.ID -Raul Lemos Sempat Dikabarkan Cekik Wartawan usai Emosi Dicecar Pertanyaan soal Perselingkuhan, Krisdayanti Akhirnya Buka Suara.

Siapa yang masih ingat kejadian saat Raul Lemos, suami diva kondang Krisdayanti mendadak kelepasan emosi ketika diwawancarai wartawan?

Tak terasa 10 tahun sudah berlalu sejak kejadian yang sempat menghebohkan publik itu.

Kini, sudah sepuluh tahun juga pernikahan Krisdayanti dan Raul Lemos berjalan.

Baca Juga: Krisdayanti Puji Setinggi Langit Ashanty yang Sukses Buktikan Dirinya Mampu Jadi Ibu Sambung yang Baik Bagi Aurel dan Azriel, Istri Raul Lemos: Belum Menikah Sudah Dititipi 2 anak itu Luar Biasa

Tepatpada2011 silam, mantan istri Anang Hermansyah ini resmi menjadi istri dari seorang pengusaha kaya raya asal Timor Leste.

Jika ada yang ingat,padatahun tersebut, pasangan pengantin baru Krisdayanti dan Raul Lemos selalu menjadi incaran awak media.

Tak dapat dipungkiri, pernikahan mereka tak lepas dari beragam isu perselingkuhan.

Baik itu dengan Anang Hermansyah, maupun dengan istri Raul Lemos sebelumnya yaitu Atha alias Sechan Sagran.

Baca Juga: Besan Krisdayanti Ternyata Punya Utang 400 Juta, Ibunda Atta Halilintar Dituding Ingkar Janji, Anang Hermansyah: Tidak Mau Ikut Campur

Sehingga, kabar terbaru dari pasangan Krisdayanti dan Raul Lemos selalu diburu awak media.

Sebab, berita soal dua pasangan selebriti ini jadi menarik untuk diikuti kala itu.

Sampai akhirnya, Raul Lemos nampak kesal ketika dikejar-kejar wartawan yang hendak mewawancarainya dengan Krisdayanti.

Saat itu, entah kenapa Raul mendadak naik pitam dan tidak dapat menahan emosinya sampai sebuah insiden pun terjadi.

YouTube

Anang Hermansyah saat di pernikahan Krisdayanti dan Raul Lemos.

Baca Juga: Sayang Banget dengan Anak Krisdayanti, Atta Halilintar Ternyata Rela Melakukan Hal Tak Terduga Ini untuk Aurel Hermasyah ketika Berada di Rumah

Seorang wartawan dan kru kameramen dari sebuah televisi swasta mengaku mendapat penganiayaan.

Waktu itu, mereka berdua hendak melakukan wawancara dengan Raul dan KD ketika di bandara.

Melansir tribunnews.com, kedua jurnalis ini memang bersiap siaga di bandara dan sengaja menanti kedatangan pasangan ini.

Mereka berjaga-jaga di Bandara Soekarno Hatta.

Baca Juga: 10 Tahun Lalu Sebut Krisdayanti Pelakor, Mantan Istri Raul Lemos kini Kepergok Berikan Doa untuk 4 Anak KD: Semoga bisa Membahagiakan Orangtuanya

Sebab, mereka tahu pasangan ini baru saja tiba dari Denpasar, Bali.

Entah karena kelelahan dan tidak sedang dalam suasana hati yang bagus untuk bertemu dengan wartawan, akhirnya Raul naik pitam dan hendak mencekik sang wartawan.

Kejadian ini akhirnya membuat pimpinan redaksi dari stasiun tv yang bersangkutan pun turun tangan dan membawa proses ini ke kepolisian.

Meski begitu, Krisdayanti membantah bahwa suaminya melakukan penganiayaan terhadap jurnalis yang dimaksud.

IG @raulemos06
IG @raulemos06

Krisdayanti dan Raul Lemos

Baca Juga: Sempat Jadi Bahan Omongan Seantero Negeri Gegara Hubungan Aurel dan Azriel yang Dingin dengan Raul Lemos, Krisdayanti Pun Blak-blakan Bocorkan Perasaan Sang Suami yang Sebenarnya: Nggak Bisa Disalahin Juga...

Diwartakankompas.com, istri dari Raul Lemos ini memberikan keterangan sesuai kesaksiannya.

Ia mengaku, suaminya tidak melakukan pencekikan terhadap wartawan yang dimaksud.

Krisdayanti juga menjelaskan, dirinya berusaha melerai suaminya ketika mulai naik pitam dan hendak bertindak kasar pada jurnalis yang dimaksud.

Menurut Krisdayanti, Raul Lemos hanya menarik kerah sang wartawan tidak sampai mencekik apalagi menganiaya.

Baca Juga: Mulutnya Hobi Nyinyir, Iis Dahlia dengan Santainya Sindir Raul Lemos di Depan Krisdayanti hingga Disemprot Yuni Shara: Lagu Lemes ya Nek

Beberapa waktu lalu, Krisdayanti juga mengungkapkan perasaan Raul Lemos soal Aurel dan Azriel Hermansyah.

Krisdayanti pun mengungkapkan perasaan Raul Lemos saat hubungan dinginnya dengan Aurel dan Azriel ketika jadi bahan omongan.

Hal ini diketahui lewat tayangan YouTube TRANS7 Official pada 31 Mei 2021.

Baca Juga: Sama-sama Sandang Status Adik Tiri, Arsy Larang Keras Aurel Hermansyah Dekat dengan Anak Krisdayanti, Alasannya Bikin Netizen Geger Komentar

"Ngomongin hubungannya mimi tu adem, panas, dingin, panas dingin dengan Jiel ama Loli gitu kan.

"Nah itu mimi nanggepinya gimana tu, mi?" tanya Iis Dahlia.

"Ya memang sejatinya kalau sosial mediakan sebuah informasi yang tipis ya?

"Nggak lengkap, caption aja cuma boleh 150 huruf.

Kita minta penikmat sosial media itu juga harus selektif untuk menerima dan mengonsumi informasi-informasi yang baik. Jangan pendek telinganya," pinta KD.

Baca Juga: Pantas Saja Masih Tetap Langsing dan Awet Muda di Usia 46 Tahun Hingga Mudah Tahklukkan Hati Raul Lemos, Rupanya Inilah Rahasia Krisdayanti Jaga Kebugaran Tubuhnya dengan Olahraga Tak Biasa ini, Intip Aksinya...

Iis pun selanjutnya menanyakan perasaan Raul Lemos.

"Sekarang kalau mimi ini itu selalu dibenturinnya sama Om Raul Lemos.

"Padahal kalau kita tau situasinya," ungkap Iis lagi.

Krisdayanti pun nampak tak ingin menyalahkan netizen yang kerap "membenturkan" Raul Lemos dengan Aurel dan Azriel.

Baca Juga: Pantas Krisdayanti Selingkuhi Anang Hermansyah dan Pilih jadi Istri Raul Lemos, Rupanya Sang Mantan Suami tak Berkontribusi Sama Sekali pada Keuangan Keluarga: Dia Terkesan Iri dengan Sukses Istrinya

"Nggak bisa disalahin juga karena Raul bukan tipe yang aktif menjelaskan.

"Kadang memang sulitnya bahwa latar belakang artis ini udah jadi komoditi daripada media dan fans.

"Yang kadang sulit juga diterima sama Raul," ungkap KD.

Tag

Editor : Ervananto Ekadilla

Sumber Kompas.com, Tribun Medan, Grid.ID, Youtube Trans7 Official, Tribunnews