Tafsir Mimpi Sedang Menari, Benarkah Ini Malah Pertanda Baik?

Rabu, 18 Maret 2020 | 06:00
Pixabay

Tafsir Mimpi Sedang Menari, Benarkah Ini Malah Pertanda Baik?

Suar.ID -Menari adalah sebuah aktivitas menggerakkan tubuh yang berirama senada dengan alunan musik.

Dengan menari Anda juga bisa membakar kalori yang ada di dalam tubuh Anda.

Namun tahukah Anda jika menari dalam mimpi itu sebenarnya memiliki tafsir mimpinya sendiri.

Menurut Primbon Jawa, mimpi menari ini sendiri bisa menjadi pertanda tersendiri bagi mereka yang mengalaminya.

Baca Juga: Tafsir Mimpi Melihat Ular Tak Melulu Merupakan Pertanda Buruk Loh!

Mimpi ini sendiri bisa menjadi pertanda baik maupun buruk.

Namun itu semua tergantung dengan bagaimna jalan dari mimpi yang Anda jalani.

Lalu apa sajakah tafsir mimpi menari ini?

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa tafsir mimpi menari menurut Primbon Jawa.

Baca Juga: Mitos Ular Masuk Rumah, Benarkah akan Ada Tamu Tak Diundang Datang?

1. Mimpi menari sendirian

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi menari sendirian

Berbahagialah Anda jika mengalami mimpi ini.

Mimpi ini merupakan sebuah pertanda baik bagi Anda yang mengalaminya.

Anda akan memperoleh kesusksesan yang selama ini Anda impikan.

Kesuksesan ini terjadi juga terjadi karena kerja keras yang selama ini Anda lakukan.

Baca Juga: Ogah Masuk Penjara, Pembunuh Sadis di Medan Ini Nekat Terjun ke Sungai saat Dikejar Polisi, namun Melakukan sebuah Kesalahan Fatal Ini hingga Membuatnya Berhasil Tertangkap dengan Mudah

2. Mimpi menari di rumah

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi menari di rumah

Jika Anda mengalami mimpi ini maka berhati-hatilah.

Menurut Primbon Jawa, mimpi ini merupakan sebuah pertanda buruk.

Dalam waktu dekat ini Anda akan terlibat dalam sebuah konflik.

Konflik ini terjadi karena kesalahan yang selama ini tak Anda sadari sendiri.

Baca Juga: Perempuan Ini Kaget Saat Minum Jus Jahe Lemon Selama Seminggu, Hasilnya Malah Bikin Nagih Parah!

3. Mimpi melihat orang menari

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi melihat orang menari

Bagi Anda yang mengalami mimpi ini, beruntunglah Anda.

Mimpi ini merupakan sebuah pertanda baik bagi Anda.

Dalam waktu dekat ini Anda akan mendapatkan sebuah peluang emas.

Jangan ragu untuk mengambil peluang tersebut, karena nantinya hal tersebut bisa mengubah hidup Anda.

Baca Juga: Viral Foto Kakek dan Nenek Beradegan Romantis di Ranjang Rumah Sakit Wonogiri, Ternyata Begini Kisah Dibaliknya

4. Mimpi melihat pertunjukan tari

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi melihat pertunjukan tari

Tak berbeda jauh dengan mimpi sebelumnya, mimpi ini juga merupakan sebuah pertanda baik.

Anda akan segera bertemu dengan jodoh yang selama ini Anda nanti.

Bahkan nantinya Anda akan melangsungkan pernikahan dengan orang tersebut.

Baca Juga: Virus Corona Bisa Menempel di Ponsel Selama 9 Hari, Begini Cara Bersihkannya Agar Terhindar dari Virus ini, Mudah dan Praktis

5. Mimpi menari di pernikahan

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi menari di pernikahan

Berhati-hatilah Anda jika mengalami mimpi ini.

Menurut Primbon Jawa, mimpi ini merupakan sebuah pertanda buruk.

Anda akan mendapatkan musuh dari persaingan bisnis yang sedang Anda lakoni.

Baca Juga: Hanya karena Status Facebook, Pria di Bali Ini Nekat Bunuh Istrinya sendiri, Ekspresinya saat Dijatuhi Vonis Hukuman Bertahun-tahun Dipenjara bikin Merinding!

Editor : Aditya Eriza Fahmi

Baca Lainnya