Sudah Seperti Oplas Gagal dan Terlihat Jontor, Wanita Cantik Ini Mengaku Masih Ingin Mempertebal Bibirnya Lagi

Selasa, 24 September 2019 | 12:59
Kolase Daily Star

Sudah Seperti Oplas Gagal dan Terlihat Jontor, Wanita Cantik Ini Mengaku Masih Ingin Mempertebal Bibirnya Lagi

Suar.ID -Bibir tebal mungkin dianggap cantik dan menarik oleh sebagian orang.

Dan dijaman modern ini menambah volume bibir sudah bukan hal yang mustahil lapi.

Tapi, bagi wanita ini bibir tebal saja tak cukup, sebab ia ingin memiliki bibir yang sangat tebal.

Mengutip dari Daily Star (20/9/2019), Andrea Emilova Ivanova mengaku bibir barunya membuatnya lebih bahagia.

Baca Juga: Sering Dilakukan di Indonesia, Rupanya Pose 'Peace Sign' Berbahaya! Begini Penjelasannya

Wanita cantik yang merupakan mahasiswa Filologi di sebuah universitas di Jerman itu bahkan telah mengunjungi belasan klinik.

Andrea mengaku telah melakukan hampir seluruh jenis prosedur filler bibir.

Wanita asal Bulgaria ini menganggap bibir tebalnya adalah bagian dari penampilan modis.

“Saya menyukai bibir saya sekarang, lebih dari sebelumnya dan saya merasa sangat baik dan bahagia dengan bibir baru saya, "

"karena menurut saya dengan bibir yang lebih besar saya terlihat lebih cantik dan di negara saya] ini adalah mode sekarang," ucapnya.

Andrea telah menjalani setidaknya 15 jenis prosedur filler bibir.

Baca Juga: Balaskan Dendam Ibunya yang Dilecehkan, 2 Pemuda Ini Bunuh Gangster hingga Sajikan Otaknya di Sebuah Piring!

Ia tak tahu jumlah pasti uang yang telah ia gelontorkan untuk mempertebal bibirnya.

Tapi setidaknya ia menghabiskan rata-rata Rp 2,3 juta untuk setiap prosedur.

Daily Star
Daily Star

Andrea sebelum operasi filler

Melalui media sosial Instagram, Andrea pun kerap membagikan foto selfie yang cukup menarik perhatian.

Orang-orang memberi pujian kepadanya dan bahkan Andrea mengaku sempat mendapat lamaran dari followernya.

Baca Juga: Nikahi Seorang Pilot, Intip Mewahnya Rumah Seharga Rp 17 Miliar Milik Iis Dahlia, Ada Taman Golf hingga Salon!

Meski mendapat pujian dan komentar positif soal bibirnya, Andrea juga tak jauh dari komentar negatif bahkan hujatan.

"Saya mendapat komentar positif dan negatif, tetapi perempuan sebagian besar menulis komentar negatif," ungkapnya.

Meskipun begitu, Andrea mempedulikan cibiran orangorang mengenai bibirnya.

"Ada orang yang menyukai saya dengan bibir yang lebih besar dan ada orang yang menyukai saya dengan bibir yang lebih kecil tetapi tidak masalah bagi saya," lanjutnya.

Andrea tidak mempedulikan pendapat orang lain yang menilai bibirnya terlalu besar karena pandangan tiap orang berbeda.

Bibir setiap orang berbeda dan setiap orang memiliki batasan individual pada pembesaran, berapa banyak filler yang dapat ditahan oleh bibir.

Daily Star
Daily Star

Andrea setelah operasi filler

Baca Juga: Bukan Akhir dari Segalanya! Wanita Ini Beberkan Cara Hidup Romantis dan Harmonis dengan Suaminya yang Mengidap HIV

“Saya tidak bisa memberikan penilaian karena untuk setiap orang: 'besar dan terlalu besar' adalah konsep yang berbeda.

“Saya berpikiran luas dan saya pikir orang harus bebas untuk memilih, mana yang bagi mereka besar, lebih besar atau terlalu besar. Tidak ada batasan untuk saya," tuturnya.

Daily Star
Daily Star

Wanita cantik itu membantah dirinya kecanduan melakukan prosedur filler bibir.

Karena memiliki bibir besar memang sudah menjadi keinginannya.

Andrea bercita-cita untuk memiliki bibir terbesar di dunia.

Baca Juga: Kabut Asap Meluas, 'Spiderman' Ikut Turun Tangan Padamkan Api Kebakaran Lahan di Kalimantan

Tag

Editor : Rina Wahyuhidayati

Sumber Daily Star