Penyakit jamur hitam ini sendiri muncul melalui kontak dengan spora atau elemen jamur dari lingkungan seperti tanah, bahan organik yang membusuk seperti daun, tumpukan kompos dan kotoran hewan.
Ketua Pokja Bidang Mikosis Paru Pusat Mikosis Paru FKUI/RS Persahabatan mengatakan kalau jemur hitam ini sudah masuk Indonesia dan beberapa kasusnya dilaporkan muncul sebelum pandemi Covid-19.
"Meskipun jumlahnya tidak banyak, tetapi angka kematian dan kesakitannya tinggi," kata Anna dalam konferensi pers bertajuk "Black Fungi pada Pasien Covid-19: Apa yang Perlu Kita Waspadai?" pada Kamis (3/6/2021).
Menurut dr Anna sendiri penyakit ini pun bisa dibilang langka.
Gejala Jamur Hitam
Orang yang terken jamur hitam ini memilikli gejala yang berbeda-beda.
Hal ini tergantung dengan bagian tubuh mana yang terinfeksi.
Berikut gejala umum jamur hitam ini:
1. Mukormikosis rinoserebral (infeksi rongga sinus)