Follow Us

Jokowi Dapat Kesempatan Masuk ke Kabah, 7 Foto ini Perlihatkan Isi dalam Kabah

Masrurroh Ummu Kulsum - Senin, 15 April 2019 | 14:53
Presiden Jokowi berkesempatan masuk ke dalam Kakbah.
Instagram/Joko Widodo

Presiden Jokowi berkesempatan masuk ke dalam Kakbah.

Terdapat tiga pilar berdiri sejajar di dalam Kakbah. Pilar-pilar tersebut terbuat dari kayu gaharu terbaik.

Pilar-pilar tersebut dibuat atas inisiatif Abdullah bin Zubair tiga abad yang lalu dan hingga kini tetap berdiri kokoh.

Di antara pilar tersebut, terdapat lampu-lampu yang menggantung serta hiasan berisi parfum.

5. Pintu di dalam Kakbah

Pintu dalam Kakbah
Yasser Ahmad via ilmfeed.com

Pintu dalam Kakbah

Terdapat pintu berwarna emas yang disebut pintu taubat di dalam Kakbah di mana di baliknya terdapat tangga untuk menuju ke atap Kakbah.

6. Langit-langit Kakbah

Langit-langit Kakbah
Yasser Ahmad via ilmfeed.com

Langit-langit Kakbah

Dari dalam Kabah terlihat langit-langitnya berwarna hijau, Langit-langit tersebut merupakan bagian dalam kain kiswah penutup Kakbah.

Seperti itulah bagian dalam Kakbah. Kerajaan Arab Saudi memilik agenda membersihkan Kakbah dua kali dalam setahun di bulan Shaaban dan Dul-Qaada.

Campuran air zamzam dan air mawar digunakan untuk membersihkan Kakbah.

Pembersihan Kabah ini akan dipimpin lanhsung oleh Raja Arab Saudi, Salman bin Abdul Aziz.

Editor : Yoyok Prima Maulana

Baca Lainnya

Latest