Jadwal Kereta Api Joglosemarkerto Solo - Semarang di Bulan November 2022

Senin, 21 November 2022 | 17:07
wisata hits

Jadwal Kereta Joglosemarkerto Solo Semarang

Suar.ID - Bagi Anda warga Solo yang ingin berwisata ke Semarang bisa memilih untuk naik Kereta Api.

Ada beberapa kereta yang melayani rute Solo - Semarang, salah satunya adalah KA Joglosemarkerto.

Perjalan naik kereta tentu berbeda dengan moda transportasi lainnya.

Perjalan kereta dari Solo ke Semarang memakan waktu kurang lebih 2 jam.

Wisata Semarang menjadi salah satu tujuan liburan yang menarik buat dikunjungi selama akhir pekan atau libur panjang.

Ada beberapa tempat wisata di Semarang yang bisa dikunjungi oleh wisatawan selama musim libur.

Wisata Semarang ini pun beragam mulai dari bernuansa alam, sejarah, dan budaya yang tersebar di Kota Semarang, Kabupaten Semarang, maupun daerah di sekitar wilayah Semarang.

Sebentar lagi bulan Desember dan mendekati akhir tahun.

Transportasi naik kereta adalah solusi terbaik yang bebas macet.

Jadwal Kereta Api Joglosemarkerto Solo - Semarang Stasiun Solo Balapan - Stasiun Semarang Tawang Berangkat Stasiun Solo Balapan, pukul 06.15 WIB - tiba di Stasiun Semarang Tawang, pukul 08.43 WIB.Berangkat Stasiun Solo Balapan, pukul 17.43 WIB - tiba Stasiun Semarang Tawang, pukul 20.18 WIB.Untuk harga tiket ekonomi adalah Rp 75 ribu, sedangkan eksekutif Rp 125 ribu.Stasiun Solo Balapan - Stasiun Semarang PoncolBerangkat Stasiun Balapan, pukul 06.15 WIB - tiba di Stasiun Semarang Poncol, pukul 08.57 WIB.Harga tiket ekonomi Rp 75 ribu, sedangkan untuk tiket eksekutif Rp 125 ribu.

Baca Juga: Viral! Pria Ini Bikin Heboh Netizen karena Gergaji Palang Pintu Rel Kereta Api yang Sudah Tertutup

Tag

Editor : Adrie Saputra