Inilah Arti Kedutan Paha Kanan Belakang Menurut Primbon Jawa, Ada Apa?

Jumat, 30 Juni 2023 | 13:32
Pexels.com

Ilustrasi - Berikut ini 4 arti kedutan paha kanan belakang menurut Primbon Jawa, benarkah jadi pertanda perkelahian?

Suar.ID - Simak inilah 4 arti kedutan paha kanan belakang menurut Primbon Jawa, sering dikaitkan pertanda perkelahian, benarkah?

Kedutan bagi beberapa orang ini memang sering dikaitkan dengan pertanda sesuatu.

Bahkan, menurut Primbon Jawa, kedutan ini dianggap cara alam berkomunikasi dengan Anda mengenai apa yang nantinya terjadi di masa depan.

Kini, kami mencoba membahas arti kedutan paha kanan belakang.

Benarkah jadi pertanda bakal ada perkelahian?

Arti Kedutan di Paha Kanan Belakang Menurut Primbon Jawa

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini 4 arti kedutan paha kanan belakang menurut Primbon Jawa.

1. Pertanda bakal ada perkelahian

Anda yang mengalami kedutan di bagian ini maka ada baiknya berhati-hati.

Kedutan ini malah jadi sebuah pertanda buruk bagi Anda yang mengalaminya.

Menurut Primbon Jawa, kedutan ini jadi pertanda kalau Anda akan mendapatkan kritikan pedas dari seseorang.

Kritikan pedas ini bahkan bisa buat Anda emosi hingga berujung pada perkelahian.

2. Pertanda bakal terjadi cekcok

Pexels.com
Pexels.com

Ilustrasi cekcok

Kedutan yang satu ini juga jadi pertanda kurang baik.

Pasalnya, kedutan ini malah jadi pertanda kalau bakal ada cekcok yang Anda alami.

Perkelahian ini pun nantinya terjadi bukan karena salah Anda.

Baca Juga:Mitos Kedutan di Pantat Menurut Islam, Benarkah Pertanda Baik?

3. Pertanda mendapat teguran

Kedutan ini jadi pertanda yang kurang baik bila Anda yang mengalami hal ini.

Menurut Primbon Jawa, kedutan ini jadi pertanda kalau dalam waktu dekat Anda akan mendapat teguran.

Teguran yang Anda dapatkan ini karena kesalahan yang telah Anda lakukan.

Untuk itu ada baiknya berhati-hati dalam melakukan pekerjaan agar tak terjadi kesalahan.

4. Pertanda bertemu sudara atau teman lama

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi saudara jauh

Berbeda dari sebelumnya, kedutan ini malah jadi pertanda baik.

Menurut Primbon Jawa, Anda yang alami ini akan mengalami sebuah pertemuan dengan saudara atau teman lama Anda.

Pertemuan Anda ini nantinya bakal bikin bahagia.

Pasalnya, nantinya bakal ada kabar bahagia yang disampaikan ke Anda.

Baca Juga: Mitos Kedutan di Bibir Atas Menurut Islam, Pertanda Apakah Ini?

Editor : Aditya Eriza Fahmi

Baca Lainnya