Find Us On Social Media :

Kehidupan Vanessa Angel Berubah Setelah Kelahiran sang Buah Hati, Istri Bibi Adriansyah Sempat Ungkap Arti Nama Gala Sky, Maknanya Mendalam Banget!

By Annisa Marifah, Sabtu, 6 November 2021 | 12:49 WIB

Arti nama Gala Sky, anak Vanessa Angel dan Bibi Adriansyah 

Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Marifah

Grid.ID - Tak disangka arti nama Gala Sky atau anak Vanessa Angel dan Bibi Adriansyah ini miliki makna mendalam.

Vanessa Angel dan Bibi Adriansyah menyebut bahwa arti nama Gala Sky sesuai dengan berkah yang dibawanya.

Penasaran dengan arti nama Gala Sky, anak Vanessa Angel dan Bibi Adriansyah?

Sebelumnya perlu diketahui bahwa Vanessa dan Bibi Adriansyah mengalami kecelakaan mobil hingga keduanya berpulang mendadak.

Dalam kecelakaan tunggal itu, Bibi dan Vanessa meninggal sementar tiga lainnya termasuk Gala Sky masih terselamatkan.

Semasa hidup, pasangan Vanessa dan Bibi dikenal harmonis, terlebih setelah kelahiran putra pertama mereka, Gala Sky.

Dilansir dari akun Instagram @jenk_rumpi pada Sabtu (6/11/2021), Vanessa dan Bibi sempat mengungkap arti nama Gala Sky.

Awalnya, Bibi menyebut bahwa anak mereka adalah segalanya bagi ia dan Vanessa.

Baca Juga: Terancam Jadi Tersangka, Inilah Sosok Tubagus Joddy, Sopir Vanessa Angel yang Kini Ramai Dikecam Gegara Hapus Insta Story Saat Ngebut Sebelum Kecelakaan Maut