Mitos Kedutan di Jari Jempol Tangan Kanan, Pertanda Apa ini?

Sabtu, 01 Mei 2021 | 08:03
Pixabay

Ilustrasi kedutan di jari jempol kanan

Suar.ID -Jari merupakan salah satu bagian tubuh yang kerap kali mengalami kedutan.

Kedutan ini bagi beberapa orang kerap dikaitkan dengan masalah kesehatan.

Namun, tak sedikit orang yang menganggap hal ini berkaitan dengan masalah spritual.

Bahkan menurut Primbon Jawa, kedutan ini sering dianggap sebagai cara alam berkomunikasi dengan Anda mengenai masa depan.

Baca Juga: Mitos kedutan di Jempol Kanan Menurut Islam, Pertanda Apa ini?

Kali ini Kami akan membahas mengenai kedutan di jari jempol tangan kanan.

Apa sajakah makna mitos dari kedutan di bagian yang satu ini?

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa makna kedutan di jari jempol tangan kanan menurut Primbon Jawa.

Baca Juga: Mitos Kedutan Mata Kiri Bawah Menurut Islam, Pertanda Apakah ini?

1. Pertanda mendapat penghormatan

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi mendapat penghormatan

Jika Anda mengalami kedutan di bagaian ini, maka beruntunglah Anda.

Kedutan di bagian ini merupakan sebuah pertanda baik.

Dalam waktu dekat Anda akan mendapat penghormatan dan juga pujian dari orang-orang di sekitar Anda.

Hal ini tak lain karena kelakuan Anda yang sangat baik dengan orang-orang di sekitar Anda.

Baca Juga: Disaat Pernikahannya dengan Gadis Cantik Berusia 19 Tahun ini Masih Seumur Jagung, Kini Terungkap Kalau Ustaz Abdul Somad ini Sudah 3 Kali Menikah, Siapa Sajakah Mereka?

2. Pertanda fitnah

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi fitnah

Berbeda dari makna kedutan sebelumnya, kedutan di bagain ini merupakan sebuah pertanda buruk.

Ada seseorang yang akan menfitnah Anda dan juga keluarga Anda.

Bisa jadi orang tersebut iri melihat apa yang telah Anda capai sekarang.

Baca Juga: Ashanty Sampai Kena Getahnya Usai Insiden Krisdayanti Tak Kenakan Seragam di Pernikahan Aurel, Nyatanya Hal ini Gegara Dilarang Keras Oleh Anang Hermansyah, Sebut Soal Istri Raul Lemos yang Sudah Punya Keluarga Sendiri: Kamu Gak Bisa Nyuruh Mbak KD!

3. Pertanda jodoh

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi jodoh

Bagi Anda yang mengalami kedutan di bagian ini maka beruntunglah Anda.

Kedutan di bagian ini malah sering kali dianggap sebagai sebuah pertanda baik.

Anda akan mendapatkan jodoh dalam waktu dekat ini.

Namun jika Anda sudah memiliki pasangan, Anda akan mendapatkan rejeki yang tak terduga.

Baca Juga: Bak Petir Di Siang Bolong, Nikita Mirzani Sebut Mantan Billy Syahputra Ada Yang Pernah Jual Diri: Yang Dipacari Sebelumnya Cabe-cabean

4. Pertanda bertemu keluarga jauh

Pixabay
Pixabay

Ilustrasi bertemu keluarga jauh

Berbahagialah Anda jika mengalami kedutan di bagian ini.

Menurut Primbon Jawa, kedutan di bagian ini merupakan sebuah pertanda baik.

Dalam waktu dekat, Anda akan dipertemukan dengan keluarga jauh Anda.

Baca Juga: Video Ulang Tahun Putri Delina Tersebar, Nathalie Holscher cuma Dicuekin, Istri Sule Berlinang Air Mata, Netizen: Keliatan kan Siapa yang Pendendam

Editor : Aditya Eriza Fahmi

Baca Lainnya