Cantiknya Nggak Kalah dari Boneka Barbie, Begini Potret Anggun Istri Kedua Mantan Suami Tamara Bleszynski, Seperti Adik Kakak dengan Teuku Rassya

Kamis, 30 Januari 2020 | 16:40
Instagram

Nurah istri Teuku Rafli mantan suami Tamara Bleszinsky.

Suar.ID -Pada masanya, Teuku Rafli dan Tamara Bleszynski dianggap sebagai pasangan ideal.

Yang satu tampan-manis, yang satu lagi cantik.

Tapi semua itu runtuh ketika keduanya memutuskan untuk bercerai sekitar 2007 lalu.

Baca Juga: Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Galih Ginanjar Di Ambang Perceraian, Barbie Kumalasari Akui Sudah Tak Nyaman dengan Suaminya, Ternyata karena Hal Ini

Menurut kabar burung, retaknya rumah tangga pasangan itu disebabkan karena Rafli terlalu mengekang aktivitas Tamara.

Sementara kita tahu, Tamara adalah artis papan atas yang digilai banyak penggemar.

Setelah bercerai dari Tamara, kehidupan Rafli jarang tersorot media.

Hingga pada 2013 lalu, Rafli kembali menghebohkan warganet karena kembali menikah.

Pada 17 Maret 2013, Teuku Rafli menikah dengan wanita muda yang bernama Nurah Sheivirah.

Dari pernikahan keduanya ini, Teuku Rafli dikaruniai tiga orang anak.

Pernikahan Teuku Rafli dengan Nurah membuat heboh warganet karena perbedaan usia yang cukup jauh yaitu 18 tahun.

Kala itu, usia Nurah baru menginjak 22 tahun.

Baca Juga: Mantan Suami Akan Segera Menikah, Tamara Bleszynski Mendadak Unggah Foto Dicium Make Lewis, Ada Apa Gerangan?

Meskipun ada perbedaan usia, Rafli dan Nurah hidup harmonis sampai sekarang.

Kehidupan rumah tangga keduanya sering diabadikan Nurah dalam berbagai unggahan di Instagram.

Instagram/nourahsheivirah

Nurah Shevirah

1. Makan malam bersama

"Aku bukan tipe yang cemburuan. Tetapi aku tipe yang egois," kata Nurah.

"Jadi apa yang punya ku itu punya ku. Jangan main-main sama aku."

Unggahan tanggal 7 Juli ini tampak Nurah dan Teuku Rafli sedang santap malam di luar.

Baik Nurah dan Rafli menunjukkan kemesraan mereka.

2. Merayakan kelulusan anak pertamanya

Pada 28 Juni 2019 lalu, ternyata putri sulung Nurah Sheivirah lulus taman kanak-kanak.

Sebagai orang tua, Teuku Rafli dan Nurah hadir dalam kelulusan putrinya ini.

Meskipun tak sama-sama mengenakan batik, Nurah dan Rafli memakai pakaian yang ada unsur merahnya.

3. Hadir di pernikahan teman

Pada 17 Juni 2019 silam, Nurah Sheivirah bersama Teuku Rafli hadir di pernikahan teman mereka.

Terlihat Nurah memakai gaun brokat warna biru muda.

Ternyata di sini Nurah juga menjadi bridesmaids.

instagram.com/nourahsheivirah
instagram.com/nourahsheivirah

Teuku Rafli dan istri keduanya, Nurah Sheivirah.

4. Merayakan Idul Fitri 1440 H

Nurah Sheivirah merasa sedih karena merayakan Idul Fitri 1440 H tanpa anak tirinya, Teuku Rassya.

Namun, Nurah tetap mendoakan yang terbaik karena Rassya sedang menyelesaikan skripsi.

Jadi ya hanya foto berlima.

Nah itu tadi potret istri kedua Teuku Rafli yang seperti boneka barbie hidup.

Selisih 8 tahun denga Teuku Rassya

instagram.com/teukurassya
instagram.com/teukurassya

Teuku Rasya dan Nurah Syahfirah

Yang juga menjadi sorotan, usia Nurah dengan anak sambungnya, Teukur Rassya, hanya terpaut delapan tahun.

Jadi enggak mengherankan kalau keduanya terlihat sangat dekat seperti kakak dan adik.

Bahkan sering ada yang mengira kalau mereka pacaran!

Tag

Editor : Moh. Habib Asyhad