SUAR.ID -Film Avanger: Endgame yang baru saja rilis ini menyedot perhatian setiap orang.
Serial terakhir dari superhero buatan Marvel ini telah ditunggu setiap fansnya di seluruh dunia.
Berbagai cara digunakan untuk menyambut film ini, termasuk membuat kostum superhero ini.
Tak hanya manusia, bahkan seekor kucing juga ikut menyambut rilisnya film Avanger: Endgame ini dengan berpakaian superhero.
Dilansir Worldofbuzz.compada Minggu (28/4), kucing yang ikut menyambut rilisnya avanger ini bernama Cho.
Cho berasal dari Vietnam, ia adalah selebgram dengan akun @dog1501.
Kucing imut ini banyak bergaya dan menggunakan kostum Avanger mulai dari Ironman, Captain America, hingga Thor.
Berikut ini foto-foto Cho yang sedang bergaya layaknya superhero.
Baca Juga : Saingi Para Hypebeast Ibukota, Begini ‘Berapa Harga Oufit Lo’ Versi Tampang Boyolali
1. Ironman
Cho Dengan kostum Ironmannya
2. Loki
Cho dengan kostum Lokinya sedang berjaga di pasar
Baca Juga : Polisi Tangkap Warga Garut Terkait Video Hoaks 'Emak-emak Geruduk Gudang KPU'
3. Captain America
Cho bergaya dengan kostum Captain America
4.Thor
Cho bergaya dengan kostum Thornya
Baca Juga : Video Detik-detik Kapal Pemerintah Vietnam Provokasi dan Tabrak Kapal TNI AL di Laut Natuna
5.Thanos lapar
Cho dengan kostum Thanos
Baca Juga : Memberi Gadget pada Anak Ternyata Setara dengan Memberi Segram Kokain, Peringatan Bagi Orangtua