Antusias Ikut Pemilu, Ratusan Mahasiswa Nangis Gagal Nyoblos

Jumat, 19 April 2019 | 16:08
Kompas

Ratusan mahasiswa menangis karenan gagal nyoblo di Pemilu 2019

SUAR.ID -Kecewa, itulah yang dirasakan ratusan mahaisiswa yang tak dapat menyalurkan hak pilihnya pada Pemilu 2019.

Ratusan mahasiswa asal Unpad, ITB, dan Ikopin di Kecamatan Jatinagor, Sumedang, Jawa Barat gagal menyalurkan suaranya pada Pemilu, Rabu (17/4/2019).

Baca Juga : Jokowi Menang Quick Count, Remaja Ini Syukuran Sembelih Sapi 1 Ton

Beberapa mahasiswi Universitas Padjajaran (Unpad) bahkan sampai karena tidak bisa ikut memilih pasangan calon presiden di TPS dekat indekosnya di Jatinagor.

Mereka kecewa karena informasi yang didapat bahwa hanya dengan membawa e-KTP ke tempat pemungutan suara (TPS) bisa menyalurkan hak suaranya.

Baca Juga : 5 Peristiwa Tak Terduga Terjadi di Hari Pencoblosan Pemilu 2019 Kemarin, Ada Kotak Suara yang Hilang Mendadak!

Namun kenyataannya, saat mereka hendak menyalurkan hak suaranya, pihak Kelompok Penyelenggaran Pemungutan Suara (KPPS) di wilayah Jatinangor menolak mereka karena tidak memiliki formulir A5/form pindah memilih dari daerah asal.

Mereka kecewa karena informasi yang didapat bahwa hanya dengan membawa e-KTP ke tempat pemungutan suara (TPS) bisa menyalurkan hak suaranya.

Namun kenyataannya, saat mereka hendak menyalurkan hak suaranya, pihak Kelompok Penyelenggaran Pemungutan Suara (KPPS) di wilayah Jatinangor menolak mereka karena tidak memiliki formulir A5/form pindah memilih dari daerah asal. (Aam Aminullah)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ratusan Mahasiswa di Jatinangor Nangis Tak Bisa Nyoblos

Baca Juga : Gara-gara Ikut Nyoblos pad Pemilu 2019, Ifan Seventen Kembali Teringat Almarhum Istrinya Dylan Sahara

Editor : Yoyok Prima Maulana

Sumber : regional.kompas.com

Baca Lainnya