(Video) Inilah Ayunan Tertinggi dan Tercepat di Dunia, Bikin Kaki Gemetar!

Selasa, 26 Februari 2019 | 18:08
Good Times

Ayunan tertinggi dan tercepat di dunia.

Suar.ID - Jika Anda suka bermain ayunan dan juga merupakan seorang pecandu adrenalin, ayunan besar di Queenstown, Selandia Baru ini mungkin adalah apa yang Anda cari.

"Nevis Swing" yang juga dikenal sebagai "Nevis Arc" adalah salah satu ayunan terbesar di dunia dan menawarkan apa pun selain yangmainstream.

Anda akan merasakan sensasi berayun dan juga sensasi jatuh dari ketinggian dalam waktu yang bersamaan.

Ayunan ini memiliki kecepatan 120 km/jam.

Baca Juga : Jenjang Pendidikan Menentukan Tarif PSK di Malaysia, Sarjana Minimal Rp2,3 Juta per Jam

Ayunan ini akan mengirim Anda masukke jurang dengan ketinggian300 meter.

Ini benar-benar tingkat "kegembiraan" baru untuk semua pemberani di luar sana yang suka mencari pengalaman yang mendebarkan.

Ayunan ini akan membuat Anda menggantung pada ketinggian yang sangat menakutkan sebelum Anda dijatuhkan dengan kecepatan luar biasa dan berayun melintasi tebing berbatu.

Banyak wanita juga tertarik ingin mencoba seperti pasangan yang ada di video di bawah.

Baca Juga : Seorang Pria Memperkosa Gadis Kecil dan Membunuhnya, Ibu yang Merawat Gadis Itu Malah Merekam untuk Acara Pedofil Online

Tonton video pasangan wanita yang pemberani di bawah ini:

(Adrie P. Saputra/Suar.ID)

Tag

Editor : Adrie P. Saputra

Sumber Good Times