Bercanda saat Pernikahan, Pengantin Pria Malah Jengkel dan Tampar Pengantin Wanita

Jumat, 22 Februari 2019 | 15:07
Tangkapan Layar Unggahan Instagram @syahrir23

Bercanda Saat Pernikahan, Pengantin Pria Menampar Pengantin Wanita

Suar.ID - Bagi setiappasangan, hari pernikahan merupakan momen paling istimewa dan ditunggu-tunggu dalam hidup.

Pernikahan biasanya dilangsungkan secara khidmat dan suka cita.

Namun, hal itu sepertinya tidak terjadi padapasanganini.

Dilansir Grid.ID dari akun Instagram @syahrir23, seorangpengantinpria terlihat kasar kepada sangpengantinwanita.

Disaksikan para tamu undangan dan tangkapan kamera, seorang pengantin pria terlihat menampar pipi pengantin wanitanya.

Baca Juga : Usai Bunuh Istri dengan Parang, Romi Septiawan Mengambil Bayi yang Ada dalam Kandungannya

Kejadian inibermulaketika pengantin pria menyuapi kue pengantin wanitanya menggunakan tangan dengan wajah tegang.

Mempelai wanita yang terlihat mengenakan gaun berwarna putih itu lantas membalas suapan sang suami dengan cara bermain-main.

Dirinya yang telah memegang sesuap kue menarik ulur tangannya tepat di depan mulut suaminya.

Tanpa diduga, hal itu memancing amarah sang suami yangdengan cepat melayangkan tamparan ke pipi pengantin wanita dan menyebabkan sang pengantin wanita tersebut terjatuh di kursi pelaminan.

Tak diketahui secara jelas siapa pasangan pengantin dalam video tersebut dan dimana lokasi kejadian itu terjadi.

Baca Juga : Amyza Tomme alias Amy binti Tommi, Dokter Kecantikan Palsu yang Janjikan Kecantikan Wajah dengan Biaya Jutaan

Unggahan pemilik akun Instagram @syahrir23 mendapat respon dari beberapa netizen:

@tian_arief: Waktu becanda yang tak tepat dikombinasikan dengan sumpen plaaak!

@daeng_nazir: Tapi reaksi si suami sungguh sangat sangat sangat terlalu.

@inge_mangkoe: Bah! Sadis kali tu cowok. Langsung minta talak 3 aja dah.

Ternyata hal serupa juga pernah terjadi pada tahun 2016 lalu, seorang pengantin pria yang diduga berasal dari Timur Tengah juga menampar pengantin wanitanya.

Pengantinwanita ini juga mencoba bermain-main saat dirinya memberikan suapan kuepengantinkepada sangpengantinpria.

Baca Juga : Amyza Tomme alias Amy binti Tommi, Dokter Kecantikan Palsu yang Janjikan Kecantikan Wajah dengan Biaya Jutaan

Pada awalnyapengantinpria itu terlihat menyuapi istirnya sesendok makan kuepengantinsebagai hidangan penutup dengan wajah yang berseri-seri.

Tapi ketika sesendok kue dibalas oleh istrinya untuk mengambil satu gigitan kue dia menariknya lagi sebagai lelucon dan dia sangat marah.

Pengantinpria itu dengan cepat menampar tangan sang mempelai wanita di depan seluruh keluargapengantindan seluruh teman-temannya serta tamu undangan.

Tag

Editor : Adrie P. Saputra

Sumber grid.id, tribun bogor, tribun video